Seri 3 Diskusi Online tentang Kebijakan Pendidikan Residen: Riset tentang Residen

Residen seri 3Melanjutkan pertemuan sebelumnya, Pusat Kebijakan dan Manajemen Kesehatan FK-KMK UGM menyelenggarakan Pertemuan Seri Diskusi Online Kebijakan Pendidikan Residen

"Mencari Kebijakan yang Tepat untuk Pendidikan Residen Pasca UU Pendidikan Kedokteran 2013 di era Pandemik Covid-19"

Kamis, 3 September 2020
Pukul 13.00 - 14.30 WIB

Topik Seri 3: Riset tentang Residen

Topik seri 3 ini akan membahas hasil penelitian yang berkaitan dengan residen. Penelitian yang akan dipaparkan berjudul :

  1. Analisis Perbandingan Pola Pemberian Insentif Residen di Berbagai Negara
  2. Perbandingan Beban Kerja Lama Waktu Pelayanan Mahasiswa PPDS 1 dan DPJP dalam Pelayanan Pasien di RSUP dr. Sardjito
  3. Skema Jaminan Kesehatan, Insentif, dan Sistem Komando Tim Medis untuk Menghadapai Lonjakan Jumlah Pasien Kritis Covid-19

Selengkapnya